MENCICIPI KULINER KALIMANTAN TIMUR DALAM WAKTU SINGKAT

MENCICIPI KULINER KALIMANTAN TIMUR DALAM WAKTU SINGKAT

Selain menyimpan kekayaan alam yang memukau mata, propinsi Kalimantan Timur juga menawarkan kuliner yang menggugah rasa. Petualangan kuliner di Kalimantan Timur bisa dimulai sesaat setelah menginjakkan kaki di Bandar Udara Internasional Sepinggan, Balikpapan. Kota yang menjadi gerbang Kalimantan Timur berkonsep ramah lingkungan ini terlihat indah, modern, dan bersih. Tak heran, jika...
SEGO KUCING : Tradisi Warisan Kuliner Untuk Masyarakat Kelas Bawah

SEGO KUCING : Tradisi Warisan Kuliner Untuk Masyarakat Kelas Bawah

Sejak beberapa tahun terakhir, nasi kucing mulai mengisi resto di Ibu Kota. Sejatinya nasi kucing itu dijual di gerobak-gerobak di Yogyakarta atau di Solo. Meski seporsinya tetap sekuran ‘nasi untuk kucing’, tapi harganya sudah berlipat kali dari tempat asalnya. Nasi kucing yang bahasa asalnya sego kucing memang mendapat namanya dari porsi yang dibuat. Sebuah porsi kecil bagaikan porsi...
KETHAK, Camilan Dari Ampas Minyak Kelapa Yang Gurih

KETHAK, Camilan Dari Ampas Minyak Kelapa Yang Gurih

Ampas minyak kelapa adalah bahan makanan yang bisa diolah menjadi berbagai santapan. Ada orang yang mengolahnya menjadi camilan, ada pula yang menjadikannya pendamping makanan berat. Ada perbedaan penyebutan untuk ampas minyak kelapa ini. Untuk daerah Yogyakarta dan Solo, sering disebut kethak. Sedangkan untuk daerah lain di Jawa, banyak orang menyebutnya blondo. Olahan kethak berasal...
Pages (14)1234567 Next